Cryptolab

Kripto dan Gonjang-Ganjing Penolakan SEC terhadap ETF Bitcoin Spot


Namun bila koin BTC belum dikonfirmasi, kemungkinan akan sedikit mendongkrak kenaikan harga ke area 44 ribu dolar AS (Rp 682 juta) dan menunggu pengumuman lebih lanjut.

Padahal, diketahui sebelumnya, harga Bitcoin telah terdorong lebih tinggi selama beberapa bulan terakhir karena demam ETF. Bitcoin harganya naik dari sekitar 25 ribu dolar AS (Rp 388 juta) pada pertengahan September.

ETF Bitcoin Menurut Laporan Matrixsport

Dalam analisanya, Matrixsport menyebut SEC akan menolak semua aplikasi yang ditujukan untuk mendaftarkan ETF Bitcoin Spot.

Scroll untuk membaca

Scroll untuk membaca

Matrixsport dalam sebuah pernyataannya, menyampaikan, kepemimpinan Komisioner SEC yang beranggotakan lima orang itu didominasi oleh orang-orang dari Partai Demokrat di AS. Institusi negara di AS yang berwenang menentukan diterima tidaknya ETF Bitcoin Spot adalah SEC.

Lalu mengapa dominasi orang Partai Demokrat di SEC membuat ETF Bitcoin ditolak?

"(Karena) Ketua SEC Gary Gensler tidak menerima kripto di AS, dan mungkin masih sangat sulit untuk berharap bahwa dia akan memilih untuk menyetujui ETF Bitcoin Spot," demikian pernyataan Matrixsport, dilansir coindesk.

Berita Terkait

Image

Cara Upbit Indonesia Perkuat Keamanan Transaksi Kripto

Image

Upbit Indonesia Hapus Biaya Perdagangan di Pasar USDT

Image

Dukung Coinfest 2024, Upbit Indonesia Soroti Inovasi Blockchain

Ikuti Ulasan-Ulasan Menarik Lainnya dari Penulis Klik di Sini
Image

Boyong Masa Depan Sekarang Juga